About Soto Ayam & Babat Sukamto
Soto Ayam & Babat Sukamto is a restaurant, located at Jl. Lintas Sumatra, Bandar Jaya Tim., Terbanggi Besar, Kabupaten Lampung Tengah, Lampung 34163, Indonesia. They can be contacted via phone at +62 821-8667-3633 for more detailed information.
Yosef Winardo
" Buat people yang mau nyari makanan berkuah dan disediakan selagi masih hangat..nah disini tempatnya, soto SUKAMTO yang terletak dipinggir jalan lintas trans sumatra kota bandar jaya kabupaten Lampung Tengah.
19 May 2018+) Disini menyediakan aneka soto seperti soto ayam kampung, soto daging sapi dan soto babat. Dari segi rasa "MAKYUS TENANAN". Bumbunya yang pas dan gk lebay membuat rasa lapar terobati. Harga semangkok soto ayam kampung, sepiring nasi, beberapa tempe dan telur asi plus es teh lemon dihargai Rp 24.000, harga yang pas untuk soto yang MAKYUS TENANAN.
-) Tempatnya sederhana sehingga buat people yang senang selfi, sepertinya soto SUKAMTO bukan tempat yang pas dan kamar kecil/WC yang sedikit jauh serta harus melewati dapur yang membuat sedikit kurang nyaman. "
Rachmat Hidayat
" Keren "
15 May 2018Ahmad Agussalim
" Mantab sotonya, cuma 15.000 an "
02 March 2018Asan Effendi
" Sotonya enak, wajib mampir kalo ke Bandar jaya "
17 December 2017