About Street Children Foundation
Street Children Foundation is a company, located at Jalan Pahlawan, Sidoarjo, East Java 61212, Indonesia. Visit their LinkedIn profile for more detailed information.
Street Children Foundation (SCF) merupakan wadah bagi anak jalanan agar menjadi generasi yang mandiri, bermoral dan berbudaya. SCF diresmikan sejak tanggal 24 April 2015 di Sidoarjo. Terdapat 4 divisi dalam komunitas ini, yaitu divisi pendidikan, divisi dana usaha, divisi humas serta divisi sumber daya manusia. Berawal dari 8 orang pengurus di tahun 2015 dan tempat mengajar seadanya, saat ini sudah ada lebih dari 15 pengurus dan mempunyai anak asuh yang berjumlah lebih dari 30 orang. Kami memiliki tujuan untuk menghilangkan pandangan buruk masyarakat terhadap para anak jalanan yang seharusnya diberi perhatian lebih namun masyarkat sering menilai anak jalanan sebelah mata, seperti tidak beretika, tidak berpendidikan dan penilaian buruk lainnya.Program :- KBM Ceria- Mengaji- Parenting- Perpustakaan Jalanan - Sunday Morning - Kejar Paket B dan C- Family Gathering