About STIESIASurabaya
STIESIASurabaya is a company, located at 30 Jalan Menur I, Surabaya, East Java 60118, Indonesia. Visit their LinkedIn profile for more detailed information.
Visi : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya menjadi Perguruan Tinggi penyelenggara pendidikan vokasi, akademik, dan profesi bertaraf nasional dan internasional yang andal dan bermartabat di bidang manajemen dan akuntansi.Misi : 1. Menyelenggarakan kegiatan belajar-mengajar secara kreatif dan inovatif dalam rangka pemutakhiran ilmu pengetahuan dengan dukungan sarana, prasarana, tenaga pendidik dan kependidikan, serta pendanaan yang memadai untuk memperkuat posisi STIESIA menuju ketaraf internasional2. Menyelenggarakan kegiatan penelitian secara kreatif dan inovatif untuk mengembangkan ilmu pengetahuan yang bermanfaat bagi kesejahteraan umat manusia3. Menyelenggarakan kegiatan pemenuhan tanggungjawab sosial secara optimal melalui tindakan nyata berupa pelayanan atau pengabdian kepada masyarakat