About PRAMESINDO
PRAMESINDO is a company, located at Jalan Pemuda, Surabaya, East Java 60271, Indonesia. Visit their website www.dglstore.com or LinkedIn profile for more detailed information.
CV Prapatan Media Solusindo (Pramesindo) bermula dari karya para pendirinya yang sejak 2009 mulai merintis usaha dalam bidang IT (information technology) sebagai sub kontraktor dan outsource penyedia sistem, baik barang dan jasa bagi perusahaan – perusahaan (B2B).Bidang fokus Pramesindo antara lain security system (CCTV, akses control, fire alarm,dll), sound system, Display, UPS dan Genset, Server, IT & Network infrastructure. Seiring dengan berkembangnya bidang usaha, maka pada Oktober 2017 Pramesindo diwujudkan menjadi sebuah usaha yang berdiri sendiri.Pramesindo telah membina jaringan kerjasama dengan distributor dan principal perusahaan-perusahaan dengan Brand-brand terbaik untuk dapat menyediakan solusi terbaik untuk para konsumen.