About OSIS Tetr4sma
OSIS Tetr4sma is located at Prof. Dr Moestopo 4, Surabaya, Indonesia. They can be contacted via phone at 081934400054 for more detailed information.
Official page of OSIS SMA Negeri 4 Surabaya
Tags
::VISI::
Memajukan SMA Negeri 4 Surabaya melalui prestasi bidang akademik dan non-akademik
::MISI::
1. Membenahi internal OSIS menjadi OSIS yang bertanggung jawab
2. Membangun hubungan baik antara OSIS,MPK, subbid, dan warga sekolah
3. Mencari dan memfasilitasi siswa berprestasi bidang akademik and non-akademik
::PROGRAM KERJA::
1. Membuat blog untuk OSIS sebagai media komunikasi
2. Program rutin OSIS : bakti sosial, MOS, dan demo subbid
3. Program untuk bidang non-akademik
a. Memfasilitasi dengan mencarikan informasi lomba-lomba subbid
b. Mendokumentasikan setiap kemenangan subbid
c. Acara besar yakni lomba-lomba olahraga antar sekolah yang ditutup dengan acara malam kesenian
4. Program untuk bidang akademik
a. Mencari bibit unggul dengan survei
b. Bekerjasama dengan guru untuk memberikan bimbingan