Fataha Education & Training Center
About Fataha Education & Training Center
Fataha Education & Training Center is located at Jl. Dr. Soepomo 6A, Surakarta 57131. They can be contacted via phone at (0271) 736333, visit their website www.fatahasolo.net for more detailed information.
Sekolanya Para Pendidik
Tags
Fataha Education and Training Center (Fataha ETC) merupakan sebuah lembaga yang mengemas berbagai program yang bertujuan untuk pengembangan SDM yang difokuskan bagi para tenaga pendidik, sebuah lembaga yang khusus memfasilitasi peningkatan, pengembangan dan pengayaan kompetensi guru sehingga siap untuk diterjunkan ke lembaga pendidikan/sekolah sesuai dengan tuntutan kompetensi dan kualitas yang up to date, Fataha ETC merupakan satu unit usaha di bawah naungan Yayasan Lembaga Pendidikan Al Firdaus Surakarta.
Fataha Education & Training Center berlokasi di Jl. Dr. Soepomo 6A Surakarta. Sejak berdirinya, lembaga ini telah dikelola oleh tenaga-tenaga profesional dan berpengalaman di bidangnya. Para trainernya pun memiliki jam terbang tinggi yang telah teruji profesionalitasnya dalam memberikan pelatihan.
Lembaga ini memiliki jaringan yang kuat dengan berbagai pihak. Selain masih satu grup dengan Yayasan Lembaga Pendidikan Al Firdaus, lembaga ini juga menjalin hubungan baik dengan Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kota Surakarta, beberapa perguruan tinggi ternama di kota Solo serta berbagai perusahaan berskala nasional.