Special Envoy of The RI President for Poverty Alleviation and Food Security Cooperation
About Special Envoy of The RI President for Poverty Alleviation and Food Security Cooperation
Special Envoy of The RI President for Poverty Alleviation and Food Security Cooperation is a company, located at Jalan Teuku Umar, Jakarta, Special Capital Region of Jakarta 10350, Indonesia. Visit their LinkedIn profile for more detailed information.
Berdasarkan Keputusan Presiden No. 48/M Tahun 2022 tentang Pengangkatan Utusan Khusus Presiden BIdang Kerja Sama Pengentasan Kemiskinan dan Ketahanan Pangan, Utusan Khusus Presiden Bidang Kerja Sama Pengentasan Kemiskinan dan Ketahanan Pangan memiliki tugas :1. Membantu Presiden dalam memperkuat posisi Indonesia di forum internasional dalam percepatan pembangunan pedesaan dan pengentasan kemiskinan secara berkelanjutan;2. Mendorong pencapaian tujuan Sustainable Development Goal (SDGs);3. Melaksanakan tugas lain yang berkaitan dengan percepatan pembangunan pedesaan dan pengentasan kemiskinan yang diberikan oleh Presiden; dan4. Melaporkan pelaksanaan tugasnya kepada Presiden yang dikoordinasikan oleh Sekretariat Kabinet.