About Desa Sibetan
Desa Sibetan is located at Jln. Bebandem - Selat, Karangasem Regency 80861. They can be contacted via phone at ( 0363 ) 22332, visit their website sibetan.desa.id for more detailed information.
Desa Sibetan terletak di bagian timur Pulau Bali. Yaitu di Kabupaten Karangasem, tepatnya di Kecamatan Bebandem.
Tags
Desa Sibetan terletak di bagian timur Pulau Bali.Yaitu di Kabupaten Karangasem,tepatnya di Kecamatan Bebandem.Jaraknya sekitar 78 km dari Bandara Ngurah Rai dan 7 km dari Kota Karangasem.
Sebagian besar wilayahnya adalah perbukitan yang hijau.Karena sebagian besar wilayahnya merupakan perkebunan salak.Salak adalah komuditi utama desa sibetan disamping komuditi lainnya.
Desa Sibetan dikenal dengan salak porongnya yang besar-besar,empuk dan manis.Walaupun juga dikembangkan salak gula pasir,tetapi dominasi salak porong yang lebih dikenal sebagai salak Sibetan sudah melegenda seantero Bali.
Walaupun beberapa daerah lain di Indonesia banyak yang mengembangkan komuditi salak,namun cita rasa salak Porong/Sibetan tiada duanya